- Drama: Heartstrings (English title) / You've Fallen for Me (literal title)
- Revised romanization: Neon Naege Banhaesseo
- Hangul: 넌 내게 반했어
- Director: Pyo Min-Soo, Lee Min-Cheol
- Writer: Lee Myung-Sook
- Network: MBC
- Episodes: 15
- Release Date: June 29 - August 18, 2011
- Runtime: Wed. & Thurs. 21:55
- Language: Korean
- Country: South Korea
Jung Yong-Hwa (Lee Shin) |
Meski tampan, Lee Shin dikenal memiliki sifat sombong. Orang melihatnya sebagai sosok berhati dingin, walau sebenarnya ia memiliki sisi lembut.
Lee Shin memiliki ketertarikan yang kuat dalam bermusik. Hal-hal yang di luar musik tak begitu dipedulikannya. Dia juga tak terlalu memikirkan masa depannya.
Mulanya, Lee Shin jatuh cinta pada Jung Yoon Soo (So Yi Hyun), profesor tari di universitas tempatnya belajar. Namun perasaan ini goyah setelah Lee Shin bertemu Lee Gyu Won (Park Shin Hye).
|
Ingin mewujudkan impian kakeknya, Gyu Won bersungguh-sungguh belajar dan berlatih, sampai tak terlalu peduli hal-hal di luar studinya. Suatu hari, Gyu Won diajak teman-temannya nonton konser The Stupid. Saat melihat performance Lee Shin, Gyu Won langsung tertarik pada pria itu.
Song Chang-Eui (Kim Suk-Hyun) |
So E-Hyun (Jung Yun-Soo) |
Kang Min-Hyuk (Yeo Joon-Hee) |
Kim Yoon-Hye (Han Hee-Joo) |
Han Hee Jo (Woo Ri), putri salah seorang petinggi universitas. Ibu Han Hee Jo yang ambisius, merasa bakat Gyu Won bisa mengalahkan putrinya. Ibu Han Hee Jo bersama Tae Joon, pengurus kampus, berencana menghancurkan Gyu Won agar Gyu Won tidak mengalahkan Han Hee Jo dalam sebuah festival musik.
Drama ini tentang konflik anak muda yang punya cita-cita dalam dunia musik dan di bumbui dunia percintaan.
NILAI :100
KESAN :
Drama ini ceritanya menarik dan menyegarkan.
Apalagi posternya keren banget.
Pemainnya semua keren banget.
Tapi entah kenapa aku bosan dengan cerita YoungHwa dan Park Shin Hye.
Terlalu kaku sehingga sangat membosankan.
Aku lebih suka sama kisah cinta si Dosen Tari dan Dosen Musik.
Huahhh....Mereka bertengkar dan masih saling menyukai.
So E-Hyun cantik banget !!!
Aku mulai menyukainya di drama ini.
Cocok banget dipasangkan dengan Song Chang Eui.
Tapi yang paling bersinar di drama ini adalah Kang Min Hyuk.
Entah darimana asalnya...dia begitu lucu.
I don't think I can handle all this cuteness. OMG I'M DYING OF THE CUTE.
Dan yang special adalah kisahnya dengan Kim Yoon Hye...
Oppa keren banget kalo mau konser...He Looks Different...
Suka banget ngeliat Park Shin Hye dan Young Hwa dalam sebuah frame...
I Like Park Shin Hye style in this drama....
SCRIPT READING
PRESS CONFERENCE
Tidak ada komentar:
Posting Komentar